Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2017

PESTA SIAGA TAHUN 2017 TINGKAT KABUPATEN BOYOLALI

Gambar
Pesta siaga merupakan agenda rutin yang diselenggarakan tiap tahun oleh Kwarcab Boyolali,secara bergilir tahun ini Kwaran Teras mendapat giliran sebagai penyelenggara kegiatan. Kegiatan kali ini berpusat di SMP N 1 Teras,SD Negeri 1 Teras dan lapangan Teras berlangsung sangat meriah. Upacara pembukaan di meriahkan tarian poco-poco dari perwakilan sekolah dasar se kecamatan Teras. Hadir dalam acara itu Bapak Wakil Bupati Buyolali Bapak Muhammad Said Hidayat SH ,Bapak Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Bapak Darmanto,S.Pd.MM Dari kegiatan tersebut Kwaran Teras mendapat juara 1 tingkat kabupaten,sedangkan SD Negeri Kopen 1 kecamatan Teras menjadi juara satu Barung putra tergiat dan berhak mewakili dan akan maju mewakili Boyolali ke Bitwil Surakarta

SD NEGERI 2 TERAS BERPARTISIPASI DI PESTA SIAGA 2017 DI KWARAN TERAS

Gambar
Tidak mau ketinggalan SD Negeri 2 Teras ikut berpartisipasi dalam lomba pesta siaga 2017 di Kwaran Teras.setelah berlatih berbulan bulan SD Negeri 2 Teras ikut sebagai petarung di lomba pesta siaga,kami sangat bangga meskipun bukan penentu tapi ikut juga menentukan sehingga kwaran Teras dapat no 1 se Kabupaten.

SOSIALISASI CUCI TANGAN PAKAI SABUN

Gambar
Ada banyak tujuan dalam sosialisasi cuci tangan pakai sabun yang diselenggarakan di SD N 2 Teras dengan bekerja sama dengan UPT Puskesmas Teras antara lain : 1. Agar tangan menjadi bersih 2.Agar tangan terbebas dari kuman dan bakteri sehingga terbebas dari infeksi Adapun langkah - langkah cuci tangan pakai sabun sebagai berikut : 1.Basahi kedua tangan dengan air mengalir 2.Beri sabun secukupnya 3.Gosok kedua telapak tangan dan punggung tangan 4.Gosok sela-sela jadi kedua tangan 5.Gosok kedua telapak dengan jari-jari rapat 6.Jari -jari tangan dirapatkan sambil digosok ketelapak tangan tangan kiri ke kanan dan sebaliknya. 7.Gosok ibu jari secara berputar dalam genggaman tangan kanan dan sebaliknya 8. Gosokkan  kuku jari kanan memutar ketelapak tangan kiri dan sebaliknya. 9.Basuk dengan air. 10.Keringkan tangan dengan tisu (Handuk tidak direkomendasikan karena lembab terus menerus malah menyimpan bakteri) 11.Matikan kran air dengan tisu 12.Tangan sudah bersih Semoga cara